Minggu, 24 Mei 2020

JAUH _ PUISI

Nun diujung kelam Suasana mencekam Gundah hati Menyala Didalam kalbu Bertanya Benarkah Sesuaikah Bila dalam ada Berada Bila dalam duka Sirna Hati seolah menangis Raga ingin berontak Atas kesedihan Atas sakit hati Berada dalam pusaran Berkeliling dengan kiasan Bermuka dengan tidak nyata Menunjam ulu hati Menengok ke masa lalu Dimana ada asa Selalu sedia Dimana ada duka Sebagai penghiburan Dan Dia Maha Kuasa Tidak pernah lena Akan kehampaan Akan kekecewaan Atas semua Perahu tangguh Mendayung sampan Beriak air Tidak hiraukan Bertasbih selalu Mengucap syukur akan kesadaran Yang telah dibukakan Oleh kenyataan Biarkan yang semu berlalu Belajar dengan yang ada Pikirkan selalu Terbaik untuk selamanya Jangan tertipu Akan kebaikan semu Terpancing kata _ kata pedih Biarkan Terjawab sudah Abaikan Jauh dari nurani Jauh dari diri Penulis Prihariyani,S.Pd.,M.Hum. SMPN 3 Mranggen Demak Jawa Tengah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LEBARAN _ CERPEN

 Pagi yang cerah tanggal 2 Mei 2022. Hari pertama lebaran tahun 2022. Pandemi covid sudah berlalu. Hari yang dinanti banyak umat muslim di d...